Berjuta manfaatnya !!!!!
· * Menurut American Journal of Clinical Nutrition, delima punya kandungan nti oksida yang sangat tinggi, bahkan lebih tinggi daripada te hijau. Antioksidan ini yang penting banget untuk mencegah kanker dan penyakit jantung.
· * Kurang vitamin c?? Minum saja jus delima. Karena setiap 100ml jus ini mengandung sekitar 16% dari kebutuhan vitamin C kita setiap harinya.
· * Untuk kakek nenek kita, coba deh anjurkan mereka untuk rutin minum jus delima. Karena menurut peneliti dari Vanderbit University Medical Center, dengan rutin mengkonsumsi delima (minimal 3 kali seminggu), bias menurunkan risiko terkena Alzheimer hingga 76%.
· * Buah yang rasanya manis-asam-segar ini juga ternyata bagus unutk kesehatan gigi. Karena bisa mencegah plak di gigi dan ampuh mengatasi bau mulut karena mengandung antibakteri.
· * Delima juga ampuh untuk mengatasi masalah gangguan pencernaan, seperti diare atau disentri. Hal ini karena tingginya kandungan tannin, zat yang bias menyusutkan selaput lender usus sehingga pengeluaran cairan diare berkurang.
· * Seorang ahli bioteknologi bernama Mineka Yoshimura menemukan bahwa sari delima itu mengandung ellagic acid yang bisa menangkal sinar UV.
Beragam Cara Mengonsumsinya !!!!!
Selain minum jusnya, masih ada lho cara lain yang juga bikin delima ini terasa nikmat…
· * Mencampur jus delima itu dengan air soda dan es batu
· * Biji delima yang diambil langsung dari buahnya juga bias dijadikan campuran dressing salad
· * Blender jadi satu: biji buah delima, pisang, blueberry, susu, dan es batu. Sehat dan enak rasanya :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar